Wednesday 20 September 2017

Cara agar status bar menjadi Transparan di android

Cara agar status bar menjadiTransparan di android



Selamat Pagi,siang,sore,malam agan-agan semua. Kali inisayaakan share Cara menggunakan GravityBox.GravityBox adalah aplikasi yang digunakan untuk mengubah serta memodifikasi fitur-fitur yang ada pada smartphone agan. Banyak fitur yang ada pada GravityBox tapi saya akan memberikan cara untuk membuat status bar menjadi transparan.
       Agan sendiri pasti pernah bosan dengan tampilan status bar yang hanya berwarna hitam.Sebenarnya fitur status bar transparan sudah ada pada smartphone android sekarang,tapi fitur ini hanya ada pada smartphone yang keluaran baru-baru ini.Untuk agan yang ingin statusbar nya transparan tanpa beli HH baru,Berikut langkah-langkahnya.
1.    Download dulu aplikasi Xposed Installer dan GravityBox (Link ada dibawah postingan)
2.   Instal Xposed Installer,pilih Install/Update Framework
3.   Jika proses selesai,Reboot
4.   Instal GravityBox,jangan dibuka dulu
5.   Buka kembali Xposed Installer,masuk ke Module,centang pada pilihan GravityBox,kembali ke menu framework,pilih install/update
6.   Lalu Reboot
7.   Setelah itu buka GravityBox
8.   Pilih Transparency management
9.   Atur jadi 100%
10. Kembali ke Framework
11.  Reboot

Demikian Cara agar status bar menjadi Transparan di Android .Jika kurang jelas,anda bisa bertanya dikolom Komentar dibawah .
-Xposed Installer (4.0+ dan 4.4+) .Untuk Lollipop dan Marshmellow bisa agan download disini
-GravityBox (Jelly Bean)
-GravityBox (KitKat)
-GravityBox (Lollipop)

-GravityBox (Marshmellow)

Password : aiibad

0 comments:

Post a Comment